Hubungan antara Artificial intelligence, Machine Learning dan Deep Learning
Artificial intelligence, Machine Learning dan Deep Learning belakangan istilah ini menjadi trending topik dunia dalam berbagai unit aspek bisnis. Pada umumnya banyak orang yang belum tau tentang istilah ini meskipun sebagian sudah sering diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.